taruhanbolainternet.org – Sejatinya sang Manajer klub Arsenal, yakni Arsene Wenger sedianya memuji performa yang ditunjukkan oleh sesosok penyerang klub Queens Park Rangers, yang bernama Charlie Austin dalam sebuah kariernya sebagai pemain sepakbola.
Seperti yang diketahui, sosok striker yang berumur 25 tahun tersebut, yang dalam lima tahun yang lalu bermain pada level amatir, sedianya diyakini bakal menjadi pemain andalan klub QPR ketika menghadapi klub yang berjuluk The Gunners dikala pertandingan Boxing Day.
Sedianya Austin sudah mengemas sejumlah 11 gol pada debut perdananya di Liga Primer Inggris pada musim ini, setelah mengemas hat-trick pada sebuah kemenangan dengan skor akhir tipis 3-2 dari klub West Bromwich Albion tepatnya pada akhir pekan yang lalu.
“Senang rasanya bisa melihat sosok seorang pemain timnas Inggris yang waktu sebelumnya bermain pada level terbawah namun kemudian berkembang dengan sangat drastis,” ujar Wenger kepada media BBC Sport. “Hal itu sedianya membuktikan adanya sebuah perjuangan mental serta keuletan dan sedianya kedua hal itu sangatlah penting guna bersaing pada level teratas.” imbuhnya.