Home / Liga Inggris / Chelsea & Liverpool Menjadi Dominasi PFA Team Of The Year

Chelsea & Liverpool Menjadi Dominasi PFA Team Of The Year

Chelsea & Liverpool Menjadi Dominasi PFA Team Of The Year

taruhanbolainternet.org – Tim pemuncak tabel sementara di Liga Primer Inggris, yakni Liverpool dan Chelsea, yang mana menjadi tim paling banyak memberi kontribusi pemain di PFA Team of the Year pada musim ini, yang mana masing-masing memberi tiga pemain.

Kapten Steven Gerrard, Luis Suarez, dan Daniel Sturridge menjadi wakil dari The Reds. Sementara itu The Blues diwakili oleh Petr Cech, Gary Cahill, dan Eden Hazard.

Selain itu, ada juga dua tim yang memberikan dua perwakilan, yakni Manchester City dan juga Southampton. Lalu, The Saints diwakili oleh Luke Shaw dan juga Adam Lallana. Manchester City diwakili oleh Yaya Toure dan juga Vincent Kompany.

Ada satu tempat tersisa yang mana menjadi milik gelandang Everton yaitu Seamus Coleman, yang telah menyisihkan Leighton Baines dan juga Pablo Zabaleta dalam kompetisi.

Dengan begitu, Manchester United yang pada musim lalu menjadi dominasi Team of the Year dengan sebanyak empat pemain, harus rela tak memberikan satu pemain pun untuk dijadikan sebagai wakil, karena performa yang buruk di sepanjang musim ini.

About admin